impact-25
SPESIFIKASI
No. Pendaftaran  : RI. 01010120083194
Bahan Aktif  : Lamda sihalotrin 25 g/l
Cara Kerja  : Racun non-sistemik dengan aksi kontak & lambung 
Bentuk  : Pekatan yang dapat diemulsikan 
Warna  : Coklat kekuningan 
PETUNJUK PENGGUNAAN
TANAMAN SASARAN DOSIS CARA & WAKTU APLIKASI
Bawang merah
Ulat grayak
Spodoptera exigua
1,5 – 2 ml/L Aplikasi dilakukan pada saat populasi / intensitas serangan hama telah mencapai ambang pengendaliannya sesuai dengan rekomendas setempat. Apabila belum jelas hubungi petugas pertanian yang berwenang.
KEUNGGULAN
  • Cepat mematikan serangga hama dengan merusak sistem syaraf.
  • Insektisida berspektrum luas.
  • Efektif mengendalikan hama-hama penting pada tanaman sayuran, palawija, buah dan lainnya.
  • Efek KNOCKDOWN yang bekerja dengan cepat.
  • Lebih disukai petani karena menggunakan dosis yang kecil.
  • Bekerja ganda, sebagai racun kontak & lambung, serta sebagai Repellent.
Contact Us

We're not around right now. But you can send us an email and we'll get back to you, asap.

Start typing and press Enter to search