SPESIFIKASI
No. Pendaftaran | : RI. 01040120072971 |
Bahan Aktif | : Asam giberelat 4 g/L |
Cara Kerja | : Menyerap melalui jaringan titik tumbuh tanaman |
Bentuk | : Pekatan yang dapat diemulsikan |
Warna | : Kuning kecoklatan |
PETUNJUK PENGGUNAAN
TANAMAN | SASARAN | DOSIS | CARA & WAKTU APLIKASI |
---|---|---|---|
Bawang Merah |
– Meningkatkan tinggi tanaman. – Meningkatkan bobot umbi kering/tanaman. – Meningkatkan bobot umbi basah/tanaman. – Meningkatkan hasil umbi/petak. – Meningkatkan hasil umbi/ha. |
50 ml/Ha |
Bila populasi atau intensitas serangan hama telah mencapai ambang batas pengendaliannya sesuai rekomendasi setempat. Penyemprotan dilakukan bila ditemukan gejala serangan dan selanjutnya dengan interval 5-7 hari disesuaikan dengan tingkat serangan. Bila ditemukan bercak aktif per 10 tanaman dengan interval 5-7 hari. Bila terdapat 20% daun terserang bercak daun dan karat. Jika ada 20% dari daun yang terinfeksi bercak daun dan karat. Bila ditemuka gejala serangan , interval 1 minggu (sehari setelah pemetikan daun). |
KEUNGGULAN
|